INFO TABAGSEL.com-Indonesia sementara unggul 1-0 dari Tiongkok ketika pemain ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan mengalahkan pasangan Cai Yun/Fu Haifeng dengan skor 21-16, 21-17 dalam pertandingan semifinal Piala Sudirman 2015 di Dongguan, Sabtu (16/5).
Sementara di kelompok tunggal putri, pemain Indonesia Bellaetrix Manuputty sedang melawan pemain nomor 1 dunia, Li Xuerui dari Tiongkok .
LIVE SKORE