DAFTAR BERITA

Rabu, 02 Mei 2012

Guru Honorer di Sekolah Negeri Akan diangkat Jadi CPNS


INFO PALUTA.com-Semua Guru yang sedang mengajar di Sekolah Negeri akan diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).Hal itu dikatan Menteri Pendidikan dan kebudayaan(Mendikbud),M.Nuh di Jakarta Menyambut Hari Pendidikan nasional,Rabu 02 Mei 2012. Ia mengatakan Kemendikbud sedang menyiapkan PP tentang pengangkatan guru honorer.PP yang dibuat ini Khusus pengangkatan Guru Honorer di Sekolah Negeri .

"Begitu PPnya selesai, akan ada pengangkatan," ujarnya di Kantor Kemendikbud, Selasa (2/5).

M Nuh mengungkapkan guru honorer nantinya akan diidentifikasikan menjadi 2 kelompok berdasarkan kualitas. Kualitas pertama adalah yang tinggal mengikuti ujian administratif, kualitas kedua adalah yang harus ujian kompentensi kembali.

Tidak ada komentar: