DAFTAR BERITA

Jumat, 22 Juni 2012

Gaji Ke-13 CAIR


INFO PALUTA.com-Melalui Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 89/PMK.05/2012 tanggal 11 Juni 2012, Gaji ke-13 untuk PNS,TNI,POLRI,PENSIUNAN,  PURNAWIRAWAN dan Pejabat Negara sudah dapat dicairkan di seluruh Indonesia.

Pemerintah Kota Padangsidimpuan sudah membayarkan Gaji ke-13 kepada PNSD Kota Padangsidimpuan,kemarin,Rabu 20/06/2012.

Salah seorang Guru PNS di Padangsidimpuan,Masleni,Spd ditemui di Pasar Sagumpal Bonang menyatakan merasa bersyukur sudah menerima gaji ke-13.
"Saya bangga ,Padangsidimpuan merupakan daerah paling cepat membayarkan Gaji ke-13,"Sambungnya sambil memilih Pakaian di salah satu Toko di Pasar sagumpal Bonang.

Tidak ada komentar: